Kategori: Ramadhan


Pertanyaan:
Kebanyakan orang di bulan puasa yang menjadi perhatiannya adalah bagaimana memperbanyak makan dan tidur. Sehingga Ramadhan menjadi bulan bermalas-malasan. Sebagaimana pula sebagian mereka bermain-main di malam hari dan tidur di siang hari. Apa nasihat anda untuk mereka?

Jawaban:
Saya melihatnya sebagai bentuk menyia-nyiakan, membuang-buang waktu dan harta apabila keinginannya hanya memperbanyak jenis makanan, tidur sepanjang siang untuk begadang pada sesuatu yang tidak ada manfaatnya. Tidak diragukan dia telah menyia-nyiakan kesempatan berharga, yang mungkin tak terulang dalam hidupnya. Seseorang yang tangguh adalah dia yang menjalani Ramadhan sebagaimana mestinya, dengan tidur di awal malam, melaksanakan shalat tarawih, shalat di akhir malam sebisanya dan tidak berlebihan dalam makan dan minum. [...]  [ baca selengkapnya ]


Bulan Ramadhan 1441 H telah di ambang pintu, kondisi negeri ini dan beberapa belahan dunia masih disibukkan dengan wabah Covid-19. Lalu, akankah Ramadhan 1441 H ini berbeda dari sebelum-sebelumnya??

Mungkin untuk semarak Ramadhan seperti shalat berjama’ah, tarawih di masjid, dan berbuka puasa dalam jumlah besar tidak akan kita jumpai, tapi itu semua sama sekali tidak mengurangi keagungan Ramadhan. [...]  [ baca selengkapnya ]


Ramadhan baru berlalu satu hari, hendaknya seorang muslim berupaya untuk istiqamah di atas ketaatan kepada Allah. Beberapa ibadah yang bisa dilakukan untuk menggapai keistiqamahan pasca Ramadhan diantaranya:

1. Shalat berjamaa’ah di masjid bagi laki-laki, dan hukumnya adalah wajib berdasarkan firman Allah: [...]  [ baca selengkapnya ]

Arsip Tulisan

Ikuti di Channel Telegram: Darul ‘Ilmi

@darulilminoviyardi